Atlet terbang layang Riau Dani/Lilik Endang Jarwati berhasil mempersembahkan medali emas di nomor Precision Landing Mix Double dengan poin 2441,46 setelah mengalahkan atlet Papua Samuel/Debi yang mengoleksi poin 2401,61 dan Medali Perunggu diraih atlet asal DKI Jakarta Iffan/Assa yang memperoleh poin 2287,94.
0 komentar:
Posting Komentar