Taman Kota Bagansiapiapi terletak di Jalan Aman.
Taman ini dibuat oleh Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir untuk mempercantik tata kota Bagansiapiapi. Dikala senja menyapa Taman Kota Bagansiapiapi ramai dikunjungi pemuda dan
pemudi untuk bercengkerama dan tak ketinggalan anak-anak, di taman kota banyak
tersedia permainan anak-anak. Maka tak heran kalau taman kota bagansiapiapi ini
ramai di kunjungi anak-anak. Taman kota bagansiapiapi juga salah satu tempat
wisata keluarga yang asyik.
Daya tarik lain adalah adanya berbagai patung binatang seperti
rusa, gajah, bangau, dan harimau,kolam ikan dan air mancurnya yang membuat suasana
bertambah dingin dan semakin asri.
1 komentar:
majukan terus untuk tingkat pembangunan di rokan hilir khusunya dijalan karya...
Posting Komentar